dinamis; Kegiatan Binrohtal Polsek Jatiwangi Polres Majalengka. dy7

 

Majalengka, Personil Polsek Jatiwangi Polres Majalengka melaksanakan kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (binrohtal) rutin, Kamis (16/11/2023)

Pelaksanaan kegiatan bintohtal dilaksanakan secara virtual yang di ikuti oleh Personil Polsek Jatiwangi bertempat di ruang SPKT Polsek Jatiwangi

Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S.I.K., M.Si., CPHR melalui Kapolsek Jatiwangi Kompol Endang Kusnandar, S.H., M.H menerangkan “pembinaan rohani dan mental dalam rangka meningkatkan kualitas keimanan dan ketakwaan serta untuk membentuk karakter dan mental Anggota Kepolisian”

“Dengan karakter pribadi personil Polri yang lebih baik, sehingga akan menciptakan hasil pelaksanaan tugas yang baik, serta mempedomani bahwa agama merupakan alat kontrol diri dalam kehidupan” ujar Kapolsek

#PolriHumanis#PolriPresisi#AyoJagaPersatuandanKesatuanBangsa#CintaKebhinekaan

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *